Terus Bertambah, Kini Pasien Meninggal Akibat Covid-19 di Kabupaten Bangka Sudah 18 Orang
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Satuan Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Bangka, kembali mencatat seorang pasien Covid-19 meninggal dunia, Sabtu (30/1) malam. Pasien inisial D ini kata Juru Bicara Satgas Covid-19 Boy Yandra…