PEMALI, KABARBABEL.COM – Mantan Ketua Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bangka Imran Yunus (Boim) diamankan Polsek Pemali atas dugaan kasus pencurian Tandan Buah Sawit (TBS) milik PT Gunung Maras Lestari (GML). Mantan Kades Sempan ini diamankan lantaran mencuri 4.250 kilogram tandan buah sawit. Kabag Ops Polres Bangka Kompol Teguh Setiawan menjelaskan, ada 4.250 […]
Boim Mantan Ketua APDESI Bangka :Bukan Saya yang Mencuri
PEMALI, KABARBABEL.COM – Mantan Ketua Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bangka Imran Yunus (Boim) diamankan Polsek Pemali atas dugaan kasus pencurian Tandan Buah Sawit (TBS) milik PT Gunung Maras Lestari (GML). Baca Juga : Mantan Ketua APDESI Bangka Ditangkap Polsek Pemali Mantan Kades Sempan ini diamankan lantaran mencuri 4.250 kilogram tandan buah sawit. […]
Polsek Pemali Tangkap Mantan Ketua APDESI Bangka
PEMALI, KABARBABEL.COM – Mantan Ketua Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bangka Imran Yunus (Boim) diamankan Polsek Pemali atas dugaan kasus pencurian Tandan Buah Sawit (TBS) milik PT Gunung Maras Lestari (GML). Kabag Ops Polres Bangka Kompol Teguh Setiawan didampingi Kapolsek Pemali IPTU Joniarto,SH saat press rilis di Polsek Pemali menjelaskan, ada 4.250 kilogram […]
Cegah Penularan Covid-19, Yayasan BPJ Peduli Serahkan Wastafel ke SD Harapan
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Anggota DPR RI Bambang Patijaya yang juga Ketua DPD 1 Partai Golkar Bangka Belitung menyerahkan bantuan wastafel portabel melalui Yayasan BPJ Peduli ke SD Harapan Sungailiat, Bangka, Selasa (19/1/2021). Penyerahan dilakukan Ketua Yayasan BPJ Peduli Sugianto dan diterima langsung Kepala SD Harapan Sungailiat Teguh Budi. “Untuk kegiatan BPJ Peduli kali ini, kita […]
Satlantas Polres Bangka Bubarkan Balapan Liar
MERAWANG, KABARBABEL.COM – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bangka bersama Polsek Merawang membubarkan balapan liar di Jalan Lintas Timur Jembatan Emas Desa Air Anyir Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka, Minggu (18/1/2021). Selain membubarkan, Satlantas juga mengamankan 10 unit kendaraan bermotor yang kedapatan sedang nongkrong di sekitar. Dimana surat surat kendaraannya tidak lengkap dan motor tidak sesuai […]

11 Pejabat Daerah Kabupaten Bangka Mulai Disuntik Vaksin Covid-19
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Sebelas pejabat Kabupaten Bangka, Jumat (15/1) mulai disuntik vaksin Covid-19 tahap pertama. Mulai dari Bupati Bangka Mulkan, Kejari Bangka Farid Gunawan, Wakapolres Bangka Kompol Faisal, Jubir Covid-19 Bangka Boy Yandra dan lainnya. “Hari ini terdapat 11 pejabat daerah yang tergabung dalam forkopimda menerima suntik vaksin COVID-19 Sinovac yang pertama oleh tim medis […]
Tim Gabungan Evakuasi Korban Banjir Bangka
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Tim gabungan Polres Bangka mengevakuasi puluhan orang korban banjir di kawasan tersebut. Terutama warga lanjut usia, anak-anak dan ibu hamil. Baca Juga : Ambil Sampel Darah Jelang Suntik Vaksin Covid-19 Wakapolres Kompol Faisal mengatakan, tim gabungan sebanyak 50 personel dengan melibatkan personel polisi, Satpol PP dan petugas dari BPBD berhasil mengevakuasi korban […]
Jelang Suntik Vaksin Covid-19, Pejabat Bangka Mulai Diambil Darah
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Sejumlah pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangka, Rabu (13/1/2021) mulai diambil darah menjelang suntik vaksin Covid-19. Penyuntikan vaksin Covid-19 direncanakan Jumat (15/1/2021). Selain Bupati Bangka Mulkan, juga diambil darah yakni Sekda Bangka Andi Hudirman, Kajari Bangka Farid Gunawan, Wakapolres Bangka Kompol Faisal dan lainnya. Kepada sejumlah wartawan, Mulkan mengatakan pengambilan test darah […]