SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Kondisi Pos Kesehatan Desa (Poskesdes) Srimenanti, Sungailiat, Kabupaten Bangka sangat memprihatinkan. Dari luar, fasilitas pelayanan kesehatan bagi masyarakat yang ada di Gang Tari ini tampak dipenuhi rerumputan. Sementara di dalam, sejumlah plafon ruangan mulai ambruk. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bangka dr. Then Suyanti menjelaskan, Poskesdes tersebut tak […]
Tag: dinas kesehatan bangka
Tolak Divaksin Covid-19, TPP Tenaga Kesehatan di Pemkab Bangka Terancam Tak Dibayar
SUNGAILIAT, KABARBABEL.COM – Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) tenaga kesehatan di Pemerintah Kabupaten Bangka, terancam tidak dibayar lantaran menolak untuk di vaksin. Sementara bagi tenaga kontrak, terancam tidak di perpanjang kontrak, jika hal serupa dilakukan. Terkait hal tersebut, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bangka dr. Then tak membantah informasi yang diterima wartawan. […]