MERAWANG, KABARBABEL.COM – Satu pekerja tambang Bukit Sambung Giri yang berada di Desa Jurung, Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka, dikabarkan meninggal dunia, Rabu (20/1/2021) siang. Kabag Ops Polres Bangka Kompol Teguh Setiawan saat dikonfirmasi, Kamis (21/1) membenarkan jika adanya kejadian tersebut. “Benar. Kejadian kemarin sekira pukul 13.00 wib di lokasi tambang […]